Selasa, 20 Oktober 2009

Menjadi Teknisi Itu Tidak Sulit

 Ini mengenai pengalaman saya: Anda dihadapkan pada sebuah komputer yang sedang trouble: 1. Nyalakan PC, jika mati: - cek power supply, coba ganti sama yang power baru - Gerayangi elco-elco yang ditancapkan disekitar motherboard (apakah melepuh) - Hati-hati, lepas perlahan prosessor, dan coba jalankan prosessor di komputer lain Jika masih mati juga berarti motherboardnya ERROR…. 2. Komputer...